Mengenal Resep Nasi Goreng Dari Blueband

 On Kamis, 21 Juli 2016  


Menggunakan mentega dari blueband dalam setiap pembuatan makanan itu akan memberikan rasa yang nikmat dan gurih. Seperti ketika akan menggoreng kentang jika ditambahkan dengan menggunakan blueband akan memberikan kentang tersebut akan jauh lebih gurih. Ini juga bisa digunakan dalam resep nasi goreng ala blueband. Sudah lama kalau produk mentega dari blueband selalu memberikan yang terbaik dalam setiap resep makanan.

Berikut ini resep nasi goreng menggunakan blueband, antara lain :

Bahan-bahan yang harus dipersiapkan adalah blueband 1 sendok makan, daun bawang 1 buah yang dipotong-potong, telur 2 buah, wortel 50 gram dipotong dadu dan harus direbus sebentar saja, nasi putih 600 gram jangan panas, penyedap rasa secukupnya, bawang merah 5 siung diiris tipis, bawang putih 3 siung diiris tipis, kecap manis, garam, bubuk lada dan gula masing-masing secukupnya saja.

Setelah bahan-bahan dipersiapkan, berikut ini cara untuk membuat nasi gorengnya antara lain:

Pertama-tama, perlu untuk memanaskan wajan menggunakan produk blueband secukupnya saja sampai cukup panas. Lalu bisa menumis bawang merah dan bawang putih sampai berbau wangi itu keluar. Setelah itu, bisa mempersiapkan telur yang diorak arik sampai masak hingga matang betul. Setelah itu, bisa menambahkan nasi putih dan daun bawang. Lalu tambahkan penyedap rasa sesuai dengan keinginan. Jangan lupa bubuk lada, gula, garam dan kecap manis dituangkan secara bergantian satu per satu. Bisa diangkat lalu disajikan. Nasi goreng ala blueband siap untuk disajikan. Bisa disajikan dengan pelengkap sesuai dengan keinginan dan selera.

Itulah resep nasi goreng ala blueband yang bisa dipraktekkan langsung di rumah. Dengan menggunakan resep di atas, maka akan menemukan sajian nasi goreng untuk keluarga sebagai sarapan atau makan malam yang lezat dan nikmat. Jangan lupa untuk selalu menggunakan produk blueband yang memberikan banyak manfaat dan menciptakan rasa yang begitu lezat dan nikmat. Karena produk blueband selalu memberikan yang terbaik dan sudah banyak masyarakat yang menggunakannya. Semoga info ini bermanfaat.
Mengenal Resep Nasi Goreng Dari Blueband 4.5 5 Unknown Kamis, 21 Juli 2016 Menggunakan mentega dari blueband dalam setiap pembuatan makanan itu akan memberikan rasa yang nikmat dan gurih. Seperti ketika akan me...


Related Post:

  • Resep Gorengan Unik Dengan Buah Alpukat Banyak orang senang mengonsumsi gorengan sebagai makanan cemilan saat menikmati waktu santai di rumah seperti pisang goreng. Walaupun menjadi makanan cemilan favorit, namun gorengan apabila dikonsumsi berlebihan dapat berbahaya bagi kesehatan ka… Read More
  • Resep Masakan Cah Brokoli Bakso Sosis Tidak ingin repot dalam memasak menu sahur hari ini ? Resep masakan indonesia berikut ini akan menjadi satu menu sahur yang praktis akan tetapi tetap enak sekaligus bergizi. Dengan menu sederhana dan juga nikmat ini tentunya puasa anda serta kelu… Read More
  • Resep Membuat Tempe Mendoan Renyah Siapa yang tidak mengenal tempe mendoan. Sajian makanan khas dari Kabupaten Banyumas ini sangat terkenal karena kelezatan dan keunikannya. Bagaimana tidak, jika resep gorengan lain biasanya menyarankan anda untuk menggoreng hingga matang dan t… Read More
  • Resep Rahasia Membuat Gorengan Renyah Krispi Gorengan memang menjadi makanan favorit banyak orang orang. Tak hanya sebagai hidangan utama tapi juga sebagai cemilan di sela-sela waktu makan. Namun terkadang rasa gorengan akan berkurang kelezatannya jika hasilnya kurang renyah dan krispi. Be… Read More
  • Resep Membuat Jamur Goreng Tepung Krispi Mengonsumsi gorengan memang cocok dimakan baik sebagai cemilan maupun sebagai menu hidangan makan utama. Seperti halnya resep gorengan jamur goreng tepung berikut ini. Jamur goreng memang banyak di jual di pinggir jalan sebagai cemilan yang coco… Read More

Tidak ada komentar:

Posting Komentar